Cara Membuat tombol PayPal

Cara Membuat tombol Buy Now dan donate PayPal.
PayPal menyediakan tautan atau link berupa tombol untuk memudahkan pengunjung untuk membeli barang atau membayar jasa online yang ditawarkan di internet, bisa juga digunakan bagi pengunjung untuk memberikan sumbangan kepada pengelola website atau blog.

Untuk tombol
Buy Now, penjual barang atau jasa biasanya sudah menentukan harga yang harus dibayar oleh pembeli, Tepai untuk tombol Donate, penyumbang bebas menetukan jumlah uang yang akan disumbangkan kepada suatu website atau blog (Biasanya Yayasan atau lembaga sosial yang menerima sumbangan dari para donatur).

Bagi anda yang ingin membuat tombol paypal untuk blog/website ada cara yang mudah yaitu dengan langsung mengambil kode di website paypal:

  1. Langsung buka website paypal di www.paypal.com
  2. login kerekening(kalau belum punya akun paypal, silahkan buka cara mendaftar Paypal)
  3. Pilih layanan pedagang/merchant services
  4. pada fitur-fitur kunci pilih tombol yang anda inginkan seperti tombol buynow, donate atau keranjang belanja
  5. selanjutnya isi pada bagian produk,masukan nama produk, harga dll
  6. klik "buat tombol"
  7. salin semua kode html yang diberikan PayPal ke dalam blog/website ditempat yang kita inginkan


Sebagai contoh tombol donasi seperti ini:






atau tombol buynow seperti ini:





Demikian semoga bisa membantu dan selamat berkreasi !!


0 komentar:

Post a Comment

Silahkan memberi komentar, saran, kritik atau masukan tentang artikel atau blog ini
Do not insert a link on comment box or you will be considered a spammer

 
Seo marketing © 2010 | Designed by Chica Blogger | Back to top